Gubernur Jawa Barat akan Berlakukan PSBB di Lima Wilayah

April 13, 2020 - by

KSATRIA | Bandung–Setelah Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di DKI Jakarta, Pemerintah Provinsi Jawa Barat bersiap menetapkan PSBB di lima daerah. Lima darah tersebut di antaranya Kota Bogor, Kabupaten Bogor, Kota Depok, Kabupaten Bekasi, dan Kota Bekasi. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan, penetapan PSBB ini akan mulai berlaku Rabu (15/4/2020) dini hari mendatang hingga…

  • 0

APSI Jambi Sosialisasi Program Plus Bagikan APD ke Satpam

April 10, 2020 - by

KSATRIA | Jambi—Pandemi virus Covid-19 menjadi musibah besar bagi dunia. Bukan hanya satu negara yang terdampak, hampir di negara-negara lain juga mengalami hal yang sama, salah satunya Indonesia. Melihat perkembangan virus yang kian meluas, Asosiasi Profesi Satpam Indonesia (APSI) Jambi bekerjasama dengan PT Mitra Cakrawala Pro Jaya menggelar bagi-bagi masker, face shield dan alat pelindung…

  • 0

Tugas, Fungsi dan Tanggung Jawab Petugas Keamanan Dalam

April 9, 2020 - by

KSATRIA | Jakarta—Jasa satuan pengamanan (Satpam) hampir digunakan di setiap tempat yang ada aktivitas bisnisnya, mulai dari perumahan, perkantoran, pertokoan, pabrik, pertambangan, dan obyek vital lainnya. Para petugas keamanan yang biasa disebut PKD (Petugas Keamanan Dalam) ini selain berfungsi menjaga keamanan bagi stakeholder/penggunanya, juga bertugas dan fungsi lain yang lebih berat. Berikut adalah beberapa tugas,…

  • 0

Kapolda Metro Jaya Jamin Keamanan Jakarta Selama PSBB

April 9, 2020 - by

KSATRIA | Jakarta–Jumat 10 April 2020 penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) mulai efektif berlaku di Jakarta. PSBB ini memaksa orang untuk berdiam diri di kediamannya masing-masing. Konsekuensinya, jalanan ibu kota akan menjadi sepi. Kondisi tersebut dikhawatirkan akan dimanfaatkan oleh segelintir orang untuk melakukan aksi kejahatan. Namun, Kapolda Metro Jaya Irjen Nana Sujana menegaskan pihaknya…

  • 0
View More
Switch to light style Switch to dark style